Twibbon Wisuda PKU Angkatan XIX

Twibbon Wisuda PKU Angkatan XIX

Sukseskan Wisuda Pendidikan Kader Ulama (PKU) Angkatan XIX dan Pengukuhan Pengurus MUI Kabupaten dan MUI Kecamatan se-Kabupaten Bogor Tahun 2025

Kisah Inspiratif Alumni PKU Parungpanjang, Bikin Besek Bambu Sukses Tembus Pasar Australia

Kisah Inspiratif Alumni PKU Parungpanjang, Bikin Besek Bambu Sukses Tembus Pasar Australia

MUI-BOGOR.ORG, Parungpanjang – Di tengah derasnya arus modernisasi dan globalisasi, di salah satu sudut Kampug Salimah, Desa Cilejet, Parungpanjang, terdapat sebuah warisan tradisi “anyaman bambu” yang masih bertahan. Bagi sebagian orang terlihat sederhana, namun di tangan para pengrajin bisa menjadi sebuah karya yang bernilai. Keberadaan mereka melanjutkan tradisi tersebut, bukan hanya sebatas menganyam bambu, namun juga merajut masa depan.

Ketua DPRD dan Pj. Bupati Bogor Siap Tindak Lanjuti Hasil Ijtima Ulama

Ketua DPRD dan Pj. Bupati Bogor Siap Tindak Lanjuti Hasil Ijtima Ulama

MUI-BOGOR.ORG, Cibinong – MUI Kabupaten Bogor menggelar Ijtima Ulama dan Pembukaan Pendidikan Kader Ulama (PKU) Angkatan XVIII, di Gedung Tegar Beriman, Cibinong, Rabu (11/9/2024). Ketua Umum MUI Kabupaten Bogor, Prof. Dr. KH. Ahmad Mukri Aji, MA., MH., menjelaskan bahwa ada lima poin hasil Ijtima. Poin pertama, yakni menghimbau para ulama untuk turut berpartisipasi dan berperan aktif di Pilkada Kabupaten Bogor demi menjungjung tinggi demokrasi.

Post Terbaru

Sukseskan Wisuda Pendidikan Kader Ulama (PKU) Angkatan XIX dan Pengukuhan Pengurus MUI Kabupaten dan MUI Kecamatan se-Kabupaten Bogor Tahun 2025

Konsep tazkiyatun nafs tidak hanya berkaitan dengan ibadah ritual, tetapi juga menyentuh seluruh dimensi kehidupan, cara berpikir, bersikap, bekerja, menggunakan media sosial, dan berinteraksi dengan sesama